Home Berita FTIK ADAKAN SOSIALISASI Si-EKA

FTIK ADAKAN SOSIALISASI Si-EKA

by Humas IAIN Palangka Raya
0 comment 815 views

Palangka Raya – FTIK IAIN Palangka Raya selengarakan sosialiasi Si-EKA (Sistem informasi Elektronik Kinerja ASN), menghadirkan nasumber Kepala Biro AUAK dan Dwi Sari Widyowaty, S.Kom dari OKPP pada kamis saing (27/09).

Kegiatan dilaksanakan di ruang FTIK yang diikuti sebanyak 10 orang lebih terdiri dari  Dekan, Wakil Dekan, Kabag TU, Kasubbag AUK, Kasubbag MIKWA, Ketua Jurusan, Ketua Prodi dan Dosen yang ada dilingkup fakultas tersebut.

“Dengan adanya sosialisasi ini diharapkan setiap ANS dapat mengisi kinerja harian dalam aplikasi Si-EKA setiap hari, paling lambat 5 hari kerja. Dan SKP merupakan bahan utama yang harus diinput ke aplikasi tersebut.” kata Hartani Kabag TU FTIK.

Selain itu ia mengatakan agar ASN menginput SKP dan laporan harian yang akan diberlakukan pada tahun 2019.

“Diusahakan ASN sudah mengisi laporan Si-EKA minimal bulan September sampai Desember 2018. Sebab aplikasi ini akan diberlakukan pada Januari 2019, diharapkan agar dapat loggin.” ungkapnya.

You may also like

Leave a Comment

HUMAS/AUAK

IAIN PALANGKA RAYA

Kampus Itah News

Fakultas

Institut Agama Islam Negeri Palangka Raya

COPYRIGHT © 2018-2023 HUMAS IAIN PALANGKA RAYA

PROUDLY POWERED BY TEKNO HOLISTIK